
Oli transmisi manual dan gardan yang tidak pernah diganti akan mengakibatkan :
1. Perpindahan gigi menjadi lebih sulit dan kasar
2. Memperpendek umur komponen ( gear dan bearing )
3. Menumpuknya gram dalam transmision dan diferential case
4. Timbul suara mendengung pada saat kendaraan berjalan
5. Seal transmisi cepat rusak / bocor
Gantilah oli transmisi manual dan gardan setiap 10.000/15.000 kilometer
penggantian secara rutin membuat mobil lebih tahan lama dan kenyamanan terjaga.
Untuk oli transmisi otomatis(automatic),penggantian wajib rutin,dikarenakan komponen dalam transmisi tersebut yang sangat lembut(kecil),jika oli terlalu keruh(lama tidak diganti),akan mengakibatkan gigi transmisi matic cepat aus,gejala awal nya,mobil terasa berat walaupun baru servis dan baru ganti oli mesin,karena tenaga terhambat oli transmisi matic,dan paling parahnya adalah mobil tidak bisa jalan,(paling sering adalah model cvt,maka dari itu untuk gantilah dengan rutin sehingga keawetan lebih terjaga...
untuk pertama dari daeler saya sarankan untuk 30-40rb kilometer diganti kuras,jika tidak memungkinkan maka bisa dilakukan penggantian biasa dengan jarak tempuh yang lebih sdikit,,,setelah 40 rb keatas gantilah oli transmisi maksimal per 20.000 km setelah penggantian,,
ohw ya jangan sampai salah pake spek olinya,karena tiap mobil berbeda olinya,sata pabrikan toyota saja ada 3 spek oli matic,bahkan lebih,,jika salah dalam pemilihan nya,bisa trun matic tuu mobill gan,,,
tapi tak perlu risau,kalo anda mau ganti oli transmisi,gardan (manual/matic) oli mesin dan lain2
cukup datang saja ke shop and drive jakal
alamat : Jl.kaliurang km 5 karangwuni
no telepon :0274-583 249
patokan : jika anda dari bundaran UGM,langsung saja ke arah jl.kaliurang,posisi kita sebelum lampu merah kentungan,tepanya depan hotel cakra kusuma
kalo masih bingung telpon aja,kita pandu ,,,
kita bisa layanan antar aki
tinggal telpon ke 0274-583 249
atao jika sibuk tnggal telpon (kode area)500015
Tidak ada komentar:
Posting Komentar